Find Us On Social Media :

Dikenal Sebagai Tanaman Hias dan Kaya Antioksidan, Kembang Sepatu Miliki 4 Manfaat Dahsyat bagi Kesehatan Rambut

Kembang sepatu untuk perawatan rambut

1. Mempercepat pertumbuhan rambut

Minyak kembang sepatu kaya akan vitamin A dan vitamin C, oleh sebab itu dapat meningkatkan kolagen dan membuat rambut tumbuh lebih cepat dan lebih kuat.

Caranya, panaskan sedikit minyak kembang sepatu dan campur dengan minyak jarak dan pijatkan ke kulit kepala.

Lakukan ini secara teratur ketika ingin tidur dimalam hari dan bersihkan dengan sampo ketika pagi harinya.

Baca Juga: Kembali Viral Modus Penyelundupan Baru dalam Mainan Anak, Direktorat Reserse Narkoba Imbau Tingkatkan Kewaspadaan

2. Membuat rambut berkilau

Gunakan minyak kembang sepatu ini sebagai masker rambut agar rambut tampak berkilau dan lembut.

Cara pakainya biss mengoleskan minyak kembang sepatu ini ke rambut dan biarkan selama 30 menit, lalu bilas rambut menggunakan air hangat dan sampo.