Kromosom abnormal biasanya menjadi penyebab utama keguguran bagi janin yang usia kandungannya memasuki 13 minggu pada kehamilan pertama.
Diketahui kromosom mengandung gen yang menentukan sifat unik bayi, seperti warna rambut dan mata.
Baca Juga: Tak Hanya Memicu Gejala Gatal, Alergi Seafood Juga Bisa Berakibat Fatal Sampai Mengancam Jiwa
Sehingga seorang bayi tidak dapat tumbuh secara normal jika jumlah kromosomnya salah atau rusak.
Sayangnya tidak yang bisa mencegah keguguran akibat masalah kromosom abnormal ini.
Namun demikian, biasanya kejadian serupa tidak akan terjadi pada kehamilan berikutnya.
Baca Juga: Khasiat Rendaman Kunyit Bagi Perokok, Turunkan Risiko Paru dan Jantung Rusak