Find Us On Social Media :

Serba Serbi Batuk yang Merupakan Sahabat Penolong Manusia

Beda batuk sahabat manusia. Terlihat menyiksa, tapi sebenarnya penolong.

Baca Juga: Warga di Denpasar Tolak Cek Suhu Pakai Thermo Gun, Takut Merusak Otak

- Bersin.

- Hidung tersumbat.

- Batuk.

- lendir mengalir ke tenggorokan (post nasal drip).

- Mata berair.

- Sakit kepala ringan.

- Sakit badan ringan.

Baca Juga: 4 Kemungkinan yang Terjadi Jika Muntah Anak Berwarna Kuning

Gejala ini diawali dengan lendir berwarna bening seperti air, berubah warna menjadi putih, kuning, hingga hijau yang menandakan akan  sembuh.

Tapi jika sakit batuk pilek ini berlangsung lebih dari 2 minggu dan tak kunjung reda walau sudah mengonsumsi obat pereda gejala, segera lakukan pemeriksaan kesehatan ke dokter.

Di masa pandemi Covid-19, seseorang yang terinfeksi corona bisa dilihat dari jenis batuk yang menyertainya.

Pasalnya, menurut data WHO di saat demam menjadi gejala paling umum dari virus corona, sekitar 67,7 % pasien pasti mengalami batuk, terutama batuk kering.

Batuk kering adalah apa yang kami sebut batuk tidak produktif, karena tidak ada dahak yang muncul.

Batuk kering biasanya ditandai dengan tenggorokan yang gatal.

Baca Juga: Studi: Sebagian Besar Bayi Mati Dalam Kandungan Akibat Plasenta Buruk

Batuk berdahak biasanya merupakan gejala dari sesuatu yang lebih ringan, seperti pilek atau alergi.

Meski begitu batuk berdahak juga bisa menandakan gejala dari bronkitis dan pneumonia.

Penting diingat, batuk yang disebabkan oleh virus umumnya akan sembuh dengan sendirinya selama kita memiliki kekebalan tubuh yang baik.

Biasanya gejala batuk dan gejala lainnya seperti hidung berair, bersin, lemah, dan sedikit demam akan sembuh kurang dari seminggu.

Ada juga yang namanya batuk alergi. Menurut American College of Allergy, Asthma & Immunology, jika seseorang sering batuk kering, tapi tidak ada virus penyebabnya, bisa jadi pemicu utamanya yaitu alergi.

Baca Juga: Gelombang Ketiga Covid-19 di Hong Kong, Berasal dari Asisten Rumah Tangga hingga Anak Buah Kapal