Find Us On Social Media :

Cara Bedakan Sakit Tenggorokan Biasa Dengan Infeksi Virus Corona, Ini Cirinya

Ketahui perbedaan sakit tenggorokan biasa denagn sakit tenggorokan akibat virus corona.

 Mengutip dari Best Life, salah satu penyebab sakit tenggorokan yang umum dialami oleh banyak orang adalah alergi.

Alergi membuat lendir atau sekresi hidung menumpuk di tenggorokan sehingga membuat yang mengalaminya tidak nyaman.

Jadi, jika kita sering berdeham, bisa saja kita sedang mengalami alergi, bukan terinfeksi virus corona.

Baca Juga: Bak Tahu Borok Gisel dari Lama, Ini Alasan Gading Selalu Pasang Badan: Gue Enggak Pengen Sahabat-Sahabat Membenci Dia

Selain sakit tenggorokan, alergi bisa menyebabkan gejala lainnya, seperti tenggorokan gatal, mata berair, bersin, dan hidung berair.

Gejala-gejala tersebut bisa cepat sembuh jika kita mengonsumsi antihistamin dan menghindari sumber alergi.

Namun, jika kondisi tak kunjung membaik, bisa saja sakit tenggorokan yang dialami memang disebabkan oleh infeksi virus corona.

Baca Juga: Jadi yang Pertama Divonis Hukuman Kebiri Kimia, Predator Anak di Mojokerto Dipindah ke Lapas Porong