Find Us On Social Media :

Anies Baswedan; Sudah Terlihat Kemenangan Lawan Pandemi Covid-19 di Jakarta, Ini Pesannya

Anies Baswedan temui Luhut Pandjaitan.

Karenanya menjalankan protokol kesehatan seperti 3M (Memakai masker, mencuci tangan pakai sabun dan air mengalir, serta menjaga jarak) tidak boleh terabaikan meski sudah disuntik vaksin Covid-19 dosis kedua.

Lebih lanjut, Anies juga mengimbau masyarakat untuk beribadah di rumah untuk mencegah risiko terpapar virus pada ramadan 2021 kali ini.

Baca Juga: Vaksinasi vaksin Covid-19 di Jakarta Capai 45%, Lansia Paling Banyak

Anies meminta masyarakat  untuk beribadah di rumah jika kapasitas tempat ibadah sudah terisi 50 %.

"Sehingga, jika melihat rumah ibadah tersebut sudah terisi 50 persen, maka sebaiknya beribadah di rumah untuk mencegah risiko keterpaparan," kata Anies seperti dikutip dari Kompas.com.

Di sisi lain, Pemprov DKI Jakarta juga memperpanjang masa pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) berbasis mikro hingga 3 Mei 2021.

Keputusan tersebut tertuang dalam Keputusan Gubernur (Kepgub) DKI Jakarta Nomor 478 Tahun 2021.(*)

Baca Juga: Virus Corona B117 Akan Dominan di Dunia, Kasus Sudah Ditemukan di 5 Provinsi

 #berantasstunting

#hadapicorona

#BijakGGL