Selain itu, belimbing juga mengandung kalium tinggi dan rendah natrium.
Karena mengandung kalium membuat belimbing bermanfaat sebagai buah penurun tekanan darah tinggi.
Alih-alih dikonsumsi secara langsung, para penyandang tekanan darah tinggi bisa mengonsumsi buah belimbing dengan cara dijadikan jus.
Berikut bahan dan cara membuat jus belimbing untuk menurunkan darah tinggi yang dikutip dari buku berjudul 202 Jus Buah dan Sayuran.
Bahan yang harus disediakan:
- Belimbing 100 gram
- Air jeruk nipis 3 sendok makan
- Air 1/2 gelas
- Es serut halus 3/4 gelas
Baca Juga: Jus Lidah Buaya Obat Herbal Alami Diabetes, Kurangi Pembengkakan dan Penyembuhan Luka Lebih Cepat.