Find Us On Social Media :

Solusi Efektif Melindungi Diri dari Varian Omicron yang Kini Sudah ada di Indonesia

Sebelumnya terdapat penelitian yang menunjukkan orang yang sudah dapat dosis penuh vaksin Sinovac memerlukan booster.

Mendapatkan vaksin Covid-19 di tengah pandemi saat ini masih merupakan hal yang penting untuk dilakukan.

Melansir NHS.uk, Kamis (16/12/2021), vaksin penting untuk melindungi diri sendiri dan orang-orang di sekitar dari penyakit, dalam hal ini Covid-19.

Baca Juga: Analisis Akhir Menunjukkan Pil Pfizer 89% Efektif Melawan Covid-19

Ketika disuntikkan ke tubuh, vaksin akan “mengajarkan” sistem kekebalan untuk membentuk antibodi, sehingga bisa melindungi diri dari virus.

Vaksin Covid-19 juga mencegah diri sendiri untuk menyebarkan virus kepada orang lain, terutama mereka yang rentan terinfeksi.

Baca Juga: Jika Muncul Efek Samping pada Anak Setelah Disuntik Vaksin Covid-19, Cukup Lakukan Hal Ini

Jika terpapar Covid-19, vaksin akan membantu mengurangi risiko kondisi yang lebih serius atau kematian.(*)