Find Us On Social Media :

8 Masalah Kesehatan yang Bisa Diatasi dengan Melakukan Hubungan Seks

Seks ternyata bisa dijadikan sebagai obat karena mengandung segudang manfaat bagi kesehatan.

Namun penelitian terbaru tetap diperlukan untuk melihat manfaat kesehatan seks untuk sistem kekebalan tubuh.

4. Mengurangi risiko kanker prostat

Studi pada tahun 2004 dan 2016 menunjukkan pria yang sering ejakulasi (21 kali per bulan) memiliki risiko lebih rendah terkena kanker prostat dibandingkan dengan pria yang jarang ejakulasi (4-7 kali per bulan).

5. Menghilangkan stres

Cara alami menghilangkan stress adalah dengan bercinta karena mempengaruhi keberadaan kadar kortisol sebagai hormon steroid yang beredar di tubuh sebagai respons terhadap stress.

Dengan seks, maka aka nada pelepasan hormon oksitosin, endorfin, dan hormon rasa senang lainnya yang dapat mengurangi stress.

6. Meningkatkan tidur

Baca Juga: 10 Manfaat Seks Bagi Wanita Ini Baru Bisa Didapatkan Jika Orgasme

 National Sleep Foundation menemukan bahwa seks dapat meningkatkan rasa kantuk karena adanya pelepasan hormon prolactin yang menginduksi perasaan kepuasan dan relaksasi.

7. Mengencangkan otot

Hal ini dikarenakan seks dapat membakar kalori dan sekaligus mengencangkan semua otot di tubuh, bahkan dikatakan lebih efektif dari berenang.

8. Meredakan sakit kepala