2. Pipi tampak ramping
Bantalan lemak yang telah disingkirkan menyebabkan pipi terlihat lebih ramping. Bagi sebagian pasien tulang pipi dan rahang bahkan tercetak jelas sehingga menambah kesan estetika penampilan.
3. Hasil surgery permanen
Banyak pilihan treatment untuk menyingkirkan lemak pipi. Namun, rata-rata prosedur bersifat sementara. Akibatnya, pasien harus menjalani treatment berulang kali untuk memaksimalkan hasilnya. Selain menghabiskan waktu pastinya akan menguras biaya.
Nah, sebagai alternatif fat buccal removal bisa Anda pilih karena hasilnya bersifat permanen. Sekali melakukan removal, peluang lemak menumpuk lebih banyak akan berkurang.
4. Wajah jadi lebih awet muda
Apabila Anda melakukan pembedahan di usia yang tepat, efeknya bisa jangka panjang. Dampak pengangkatan lemak yaitu memberikan tampilan wajah awet muda walaupun di usia matang. Namun, jika Anda terlalu muda mencoba removal maka yang terjadi adalah sebaliknya. Maka dari itu, pertimbangkan dengan saksama.
5. Mampu meningkatkan rasa percaya diri
Punya wajah yang tirus mampu meningkatkan rasa percaya diri. Jika dahulu pasien harus menutupi pipi bulat dan gemuk dengan helaian rambut, kini sudah tidak lagi. kita pun makin cinta dengan diri sendiri.
Baca Juga: Jenis Makanan yang Dilarang Bagi Para Penderita Asam Lambung
Sementara untuk kriteria pasien bedah lemak bukal, diantara orang dengan kondisi fisik fit, memiliki badan proporsional dan memiliki wajah tebal dan bulat.
Sedangkan, golongan orang yang tidak disarankan menjalani removal yaitu jika memiliki fat pad wajah sempit dan berusia lebih dari 50 tahun.
Satu hal yang harus kita ketahui prihal buccal fat ini adalah indikasi dan kontraindikasinya.
Indikasi
• Dalam keadaan kesehatan fisik yang baik. Tanda vital yaitu tekanan darah dan penyakit penyerta lain dipastikan tidak mengganggu prosedur tindakan sehingga meminimalkan komplikasi yang mungkin terjadi pasca operasi.• Memiliki wajah yang bulat dan penuh. Bentuk wajah yang bulat dipastikan merupakan akibat dari bantalan lemak pipi yang tebal.
Baca Juga: Jenis Makanan yang Dilarang Bagi Para Penderita Asam Lambung
• Memiliki harapan yang realistis terkait operasi yang akan dijalani• Tidak merokok. Minimal 2-3 minggu sebelum dan sesudah prosedur untuk mengoptimalkan proses penyembuhan luka bekas operasi.