Hal inipun diungkapkan wanita yang kini juga sering menghabiskan waktu dengan anak pertama Rifky Balweel, Arsen Raffa Balweel pun memberi peringatan bagi ibu hamil.
"Kalau lagi hamil suka ngeflek atau pendarahan gitu, buru-buru cek ke dokter.
"Penting juga nih buat ibu hamil cek letak plasenta karena tadi plasentaku ada dibawah, tapi tidak menutup kemungkinan dia akan bergeser ke atas kalau usia kandungannya semakin besar," ujar Biby.
Baca Juga: Jangan Anggap Sepele Telinga Berdenging, Bisa Jadi 5 Tanda Ingin Disampaikan Telinga
Terlepas dari semua itu, istri aktor tampan, Rifky Balweel itu kini diwajibkan untuk melakukan bed rest atau istirahat total agar tak kelelahan lagi. (*)
Source | : | YouTube,Mayo Clinic,apa.org |
Penulis | : | Nikita Yulia Ferdiaz |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar