Tak berselang lama Jafar kemudian membawa Emuh ke puskesmas terdekat karena mengalami muntah-muntah.
Disana sang ayah kemudian diberikan obat, namun dokter menyebut luka tersebut akibat gigitan serangga.
Baca Juga: Cegah Sejak Dini, Ini Sejumlah Cara Untuk Menurunkan Risiko Demensia
"Bapak sudah mendapatkan obat dan dokter memastikan bahwa bengkak pada bagian kaki sebelah kanan akibat dari gigitan serangga," ungkapnya.
Bukannya mereda, kaki Emuh malah semakin membengkak dan menjadi hitam hingga dirujuk ke RSUS dr Soekardjo.
Baca Juga: Kerap Buat Wanita Minder, Hindari 6 Makanan Penyebab Keputihan Ini
Namun sayang, Emuh akhirnya menghembuskan napas terakhir setelah dua jam dirawat di rumah sakit tersebut.
Meski jenis ular berbisa yang mematuk Emuh belum bisa dipastikan secara pasti.
Source | : | Kompas.com,ncbi,KompasTV |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar