Selain itu, waktu menelan obat yang baik adalah setiap pagi hari saat perut kosong atau setiap malam hari sebelum tidur. Obat anti TBC diminum dalam satu dosis.
Jika dalam kondisi tertentu dapat diminum bertahap, namun harus habis dalam waktu 2 jam.
Perihal dosis obat yang harus dikonsumsi oleh pasien, dosisnya beragam tergantung kondisi pasien saat diagnosis awal, evaluasi bulanan selama pengobatan, dan penyakit penyerta yang dimiliki oleh pasien.
Untuk itu penting bagi pasien TBC untuk selalu melakukan konsultasi perihal pengobatan yang tengah dijalani.(*)
#berantasstunting
#hadapicorona
#BijakGGL
Source | : | Lung.org,Kompas.com |
Penulis | : | Anjar Saputra |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
Komentar