Find Us On Social Media :

5 Kondisi Sepele yang Menjadi Gejala Awal Kanker Usus Besar

Gejala awal kanker usus besar yang mesti diketahui.

2. Kelelahan

Perasaan lelah yang terus-menerus dapat terjadi karena kehilangan darah internal, yang terjadi karena pendarahan ringan pada polip.

Baca Juga: Bukan Karena Suka Ngintip, Ini Penyebab Sebenarnya Seseorang Bintitan

Keletihan juga merupakan efek samping dari sel kanker yang menggunakan energi tubuh. Anemia yang muncul tanpa sebab juga dapat menyebabkan kelelahan.

3. Penurunan berat badan

Baca Juga: Laudya Cynthia Bella Takut Matanya Bintitan, Padahal Bisa Disembuhkan Dengan Obat Alami Ini

Penurunan berat badan tiba-tiba hingga 5 kilogram atau lebih yang terjadi dalam beberapa bulan adalah tanda nyata kanker usus besar.

4. Pendarahan

Darah yang muncul saat buang air besar dan tinja yang sangat gelap adalah gejala lain dari kanker usus besar.