Find Us On Social Media :

Risikonya bukan Main, Ini Alasan Kenapa Cacar Air Tidak Boleh Digaruk

Cacar air tidak boleh digaruk, ini akibatnya.

Itulah mengapa orang yang pernah mengalami cacar air masih memiliki beberapa bekas khas yang sulit dihilangkan.

Karenanya saat mengalami kondisi ini, hindari menggaruk cacar apalagi dengan sekuat tenaga.

Baca Juga: Sang Anak Meninggal Akibat Kasus Kopi Maut Jessica Wongso, Ayah Mirna Salihin Menikah Lagi dengan Wanita Muda

Cobalah menepuknya saja dengan tangan yang bersih, meski sedikit menjengkelkan tetapi hal ini lebih baik daripada menggaruknya.(*)

#gridhealthid #inspiringbetterhealth