Find Us On Social Media :

Bau Mulut Parah dan Banyak Gigi Berlubang Pertanda Jelas Diabetes

Sering sariawan, mulut berbau, dan gigi berlubang bisa menjadi tanda-tanda diabetes.

Kondisi ini dapat  merusak gigi dan menjadikan gigi berlubang.

Para penderita diabetes juga rentan mengalami sariawan karena rongga mulut lebih mudah mengembangkan Candida albicans, bakteri penyebab infeksi jamur pada rongga mulut.

Baca Juga: Bila Ibu Hamil Mengemudi Mobil, Hati-hati Risiko Keguguran

Bila mulut berbau dan sering mengalami masalah gigi dan mulut, mungkin selain ke dokter gigi, kita juga perlu berkonsultasi dengan dokter penyakit dalam. (*)

#berantasstunting