Find Us On Social Media :

Tak Bisa Makan Selama 3 Hari, Pria Paruh Baya Ini Ternyata Menelan Biji Durian

Untungnya tidak tersedak, pria paruh baya ini tak sengaja menelan biji durian yang membuatnya tidak makan selama 3 hari.

Sementara itu Direktur Rs HM Rabain Muaraenim, dr Hendri Yatno Sp. M membenarkan bahwa pihaknya telah menangani pasien yang dirawat akibat tertelan biji duren.

Baca Juga: Kelelahan Jadi Pemicu Serangan Jantung, Bintang Sinetron GGS ini Meninggal Dunia di Lokasi Syuting

"Biji duriannya sudah kami keluarkan beberapa hari yang lalu dan saat ini pasien sudah diperbolehkan pulang," pungkasnya.

Melihat cerita tersebut, sebaiknya jika kita mengalami keadaan tertelan benda asing sebaiknya langsung meminta pertolongan medis.

Sebab benda asing yang tertelan berpotensi membahayakan nyawa jika tidak kunjung menghilang dan menyumbat pernapasan terlalu lama.

Baca Juga: Hari Gizi Nasional; Produksi ASI Sedikit, Ashanty Akui Ingin Bunuh Diri

Seperti dikutip dari pedsinreview.aappublications.org, benda asing yang tertelan dan bersarang dapat menyebabkan komplikasi, seperti infeksi mukosa lambung, perforasi (terbentuknya lubang) atau bahkan kematian.(*)

 #berantasstunting