Find Us On Social Media :

Karena Pestisida, Banyak Makan Sayur dan Buah Membuat Jumlah Sperma Berkurang

banyak makan sayur dan buah ternyata bisa mempengaruhi jumlah sperma pria.

 

GridHEALTH.id - Nampaknya pria yang banyak makan sayur dan buah saat ini harus mulai berhati-hati.

Pasalnya makanan sehat tersebut ternyata bisa mempengaruhi jumlah sperma yang dimiliki.

Dimana jumlah sperma akan menurun jika pria banyak makan sayur dan buah yang mengandung pestisida.

Baca Juga: Sayuran yang Ditumis Lebih Jadi Makanan Sehat Dibanding Sayuran Rebus

Pasalnya sebuah studi sempat mengungkapkan bahwa pestisida dalam sayur dan buah disebut dapat merusak sperma pria.

Temuan itu diketahui setelah beberapa pria yang mengalami penurunan jumlah sperma dikumpulkan dan diteliti.