Find Us On Social Media :

Lubang Ozon Menutup, Warganet Kaitkan dengan Dampak Baik Virus Corona bagi Bumi

Lapisan ozon menutup ditengah pandemi corona

GridHEALTH.id - Virus corona (Covid-19) seakan menjadi monster yang terus menghantu dan mencekam di seluruh dunia.

Tercatat virus corona membunuh lebih dari 40.000 orang di berbagai negara.

Baca Juga: Virus Corona Bawa 5 Dampak Positif bagi Kesehatan di Tengah Kepanikan Masyarakat Indonesia

Namun dibalik keganasan virus corona tersebut, kini ada kabar baik di tengah pandemi global tersebut.

Sebuah makalah ilmiah yang dipublikasikan dalam jurnal Nature menyebutkan bahwa lubang ozon bumi mulai menutup.

Baca Juga: Khawatir Narapidana Terinfeksi Virus Corona , Menkumham Putuskan Bebas Penjara

Menurut The Copernicus Atmosphere Monitoring, lapisan ozon kali ini terlihat tidak biasa di atas Antartika.