Find Us On Social Media :

Begini Cara Membedakan Daging Sapi dan Daging Babi, Agar Tak Mudah Dikelabui Pedagang!

Modus penjualan daging sapi ternyata daging babi beredar di pasaran.

3. Penampakan lemak

Jika dilihat dari kandungan lemaknya, daging babi memiliki kandungan lemak yang berbentuk elastis, basah, dan susah untuk dilepaskan. Sedangkan pada daging sapi, kandungan lemaknya lebih kaku.

Baca Juga: 8 Kebiasaan yang Tanpa Disadari Dapat Merusak Ginjal, Salah Satunya Jangan Kebanyakan Makan Daging

4. Tekstur daging

Tekstur daging sapi lebih kaku dan padat. Sedangkan daging babi lebih lembek dan elastis atau sangat mudah direnggangkan sehingga tekstur daging babi terasa sangat kenyal.

Baca Juga: Terbiasa Makan Daging Mentah, Pria Ini Tak Sadar Cacing Pita Telah Bersarang Selama 10 Tahun di Kepalanya

5. Aroma daging

Aroma daging sapi lebih anyir daripada aroma daging babi. 

Itulah 5 cara tepat membedakan daging sapi dan daging babi.(*)

 #berantasstunting #hadapicorona