Find Us On Social Media :

5 Cara Mudah Hilangkan Kerutan di Wajah Agar Kulit Selalu Sehat dan Cantik

Begini cara mengurangi dan menyamarkan keriput di wajah.

Baca Juga: 9 Cara Memperlambat Kerutan Halus di Sekitar Mata Akibat Penuaan

Jus Anggur dan Air Mawar

Buatlah jus anggur lalu beri tambahan sedikit air mawar. 

Campur sampai merata dan aplikasikan di wajah.

Antioksidan dalam anggur akan meningkatkan elastisitas kulit dan air mawar bisa menghilangkan minyak berlebih di wajah.

Baca Juga: 5 Cara Kurangi Garis Halus Keriput di Wajah, Bisa Dilakukan Di Rumah

Teh dan Jahe

Seduh teh, lalu beri tambahan ekstrak jahe ke dalamnya. Aduk dan tunggu hingga hangat. 

Bila sudah, aplikasikan ramuan ini pada wajah. Diamkan selama 15-20 detik, lalu cuci wajah sampai bersih.

Ramuan ini akan membuat kulit wajah tampak lebih cerah.