GridHEALTH.id - Selain merupakan hewan peliharaan yang setia, anjing juga ternyata mampu mendeteksi keberadaan virus corona (Covid-19).
Lewat indera penciumannya yang tajam, anjing mampu mengendus keberadaan virus corona dengan tingkat keberhasilan yang cukup tinggi, yakni hampir 100 %.
Dilansir Asia One pada(7/6/2020), diberitakan bahwa para peneliti dari National Veterinary School di Alfort, menguji 8 anjing gembala Malinois, Belgia untuk mengidentifikasi pasien Covid-19 dari sampel bau.
Semuanya diambil dari ketiak lebih dari 360 subyek, baik yang sehat maupun pasien yang menderita Covid-19.
Baca Juga: PB IDI; 32 Dokter yang Meninggal Karena Covid-19 Justru Tidak Bertugas di Rumah Sakit Rujukan
Baca Juga: Bersepeda Disaat Pandemi Covid-19 Aman, Selama Dilakukannya .....