Find Us On Social Media :

UNICEF; Fakta Anak Jadi Depresi Karena Isolasi Selama Pandem Covid-19

Anak-anak bisa depresi selama isolasi di masa pandemi Covid-19.

Menurut Ali, ada banyak gejala untuk melihat itu.

"Apakah menjadi mudah marah, menjadi kehilangan semangat yang biasanya semangat. Yang biasanya bisa konsentrasi sekarang konsentrasinya mudah hilang," ujarnya.

"Tanda-tanda secara umum yang sebenarnya normal ketika ada situasi yang tidak normal ini, ada isolasi, ada pembatasan sosial. Tapi kalau itu berkepanjangan, kita akan mengatakan bahwa butuh dukungan spesialis," pungkas Ali.

Baca Juga: Senyawa Bioaktif Pada Jamu Bisa Tingkatkan Imunitas Tubuh di Masa Pandemi Virus Corona

Sementara itu, dilansir dari laman MedilinePlus berikut ini beberapa respon anak dalam menanggapi stres:

- Napsu makan berkurang, perubahan lain dalam kebiasaan makan.

- Sakit kepala.

- Mengompol.

Baca Juga: Saat Covid-19 Melanda Arab Saudi, Raja Salman Tiba-tiba Dibawa ke Rumah Sakit Khusus