Find Us On Social Media :

Ibu yang Memiliki Bayi Selama Pandemi Covid-19 Wajib Tingkatkan Pemberian ASI, Itu Imunitas Sakti

Ilustrasi - Air susu ibu (ASI) merupakan kunci penting untuk menjaga imunitas bayi di masa pandemi Covid-19.

"ASI mengandung kekebalan untuk melindungi bayi dari penyakit, apalagi saat pandemi jangan pernah berhenti memberikan ASI pada buah hati tercinta," kata dr. Jully.

Untuk mendapatkan ASI yang berkualitas semasa pandemi covid-19, asupan yang dikonsumsi ibu sangat mempengaruhi dan tetap melakukan protokol kesehatan.

Baca Juga: Ternyata Ini Penyebabnya Mengapa Pasien Covid-19 Sulit Mencium Aroma

Dukungan suami dan keluarga juga ikut mempengaruhi kualitas dan kuantitas ASI apalagi di masa pandemi covid-19 ini banyak faktor yang bisa membuat ibu stres.

"Jadi ayah-ayah tetaplah memberika support pada sitri supaya bsia memberikan ASI yang terbaik, makan makanan bergizi dan kalau tidak menyususi pompa ASI supaya produksi ASI tetap banyak," pungkas dr. Jully.(*)

Baca Juga: Akui Obat Covid-19 Buatannya Hanyalah Ramuan Herbal Biasa, Hadi Pranoto Memohon: 'Jangan Mencemooh dan Beropini yang Enggak-enggak'

 #berantasstunting

#hadapicorona