Find Us On Social Media :

Manfaat Daun dan Jus Seledri, Mulai Sekarang Jangan Lagi Bilang; 'Jangan Pakai Seledri Ya'

4 manfaat daun dan jus seledri untuk kesehatan.

GridHEALTH.id - Sepertinya tidak ada di antara ita yang tak mengetahui daun seledri.

Ya, maklum saja banyak jajanan, seperti baso, mie ayam, bubur ayam, hingga soto, sop, selalu menggunkan daun seldri.

Umumnya daun seledri digunakan dalam masakan sebagi topping.

Baca Juga: Hari Olahraga Nasional 9 September, Dokter Reisa Beri Saran Olahraga selama Pandemi Covid-19

Karenanya daun seledri hanya dikenal sebegai pelengkap dan hiasan.

Banyak yang tidak tahu, justru karena daun seledri makanan yang kita konsumsi menjadi sehat.

Mau bukti?

Melansir dari SajianSedap.com (9 September 2020) yang mengutip dari dokter Nadia Octavia di e-konsultasi, klikdokter.com, berikut khasiat daun seledri:

Daun seledri memiliki kandungan tinggi vitamin A, sementara batang merupakan sumber vitamin B1, B2, B6 dan C dengan pasokan kaya potasium, folat, kalsium, magnesium, besi, fosfor, natrium dan kandungan asam amino esensial yang tinggi.

Lebih jelasnya mengenai manfaat daun seledri, berikut 4 manfaat daun seledri untuk kesehatan kita.

Baca Juga: Daftar Rumah Sakit yang Sediakan Layanan Tes Swab Drive Thru di Jakarta, Lengkap dengan Kisaran Tarifnya