Find Us On Social Media :

Ciri Sakit Pinggang Pertanda Adanya Masalah Ginjal, Segera ke Dokter

Sakit pinggang ternyata bisa menjadi tanda adanya penyakit ginjal.

Persisnya berada di kanan atau kiri tulang belakang, di antara bagian bawah tulang rusuk dan pinggul.

Jenis nyeri

Sakit pinggang gejala penyakit ginjal, biasanya sering dan bersifat menetap atau tidak timbul tenggelam.

Baca Juga: 5 Tips Menjadi Caregiver yang Baik Untuk Pasien Kanker Payudara

Sakit pinggang pada infeksi ginjal, umumnya tidak bertambah parah jika penderita bergerak.

Nyeri bisa sembuh sendiri tanpa bantuan obat.

Sedangkan pada kondisi masalah batu ginjal, sakit pinggang dapat bertambah parah mana kala kita bergerak.

Terkadang, rasa sakit dari pinggang atau punggung bisa menjalar sampai ke paha bagian dalam atau perut bagian bawah.(*)

Baca Juga: Menjawab Mahfud MD Bahwa di Jakarta Tidak Ada Pilkada Angka Covid-19 Juga Tinggi, Wakil Gubernur DKI Ahmad Riza Patria Beberkan Hal Ini

#berantasstunting

#HadapiCorona