Find Us On Social Media :

Penyebab Naiknya Pengangguran di DKI Tahun Ini, Anies Baswedan; 'Karena Krisis Kesehatan Belum Tuntas Pengendaliannya'

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.

BPS melaporkan pada periode Agustus 2020 pengangguran mengalami peningkatan sebanyak 2,67 juta orang sehingga jumlah keseluruhan pemangguran di Indonesia menjadi 9,77 juta orang.

Dari jumlah tersebut, DKI Jakarta mendominasi dengan jumlah 10,95 % dari total keseluruhan pengangguran yang ada di Indonesia.

Sementara itu, menurut data terbaru dari covid19.go.id, hingga Kamis (5/11/2020) total jumlah penambahan kasus Positif di DKI mencapai 797 orang. Sehingga akumulasi kasus positif di DKI Jakarta sampai hari ini sebanyak 109.411 kasus.

Baca Juga: Hore... Siap Lakukan Vaksinasi Covid-19, Pemerintah Pastikan Aman dan Teruji Klinis

Jumlah kasus sembuh sebanyak 972 orang sehingga akumulasi kasus sembuh di DKI sampai hari ini ada sebanyak 98.715 Orang.

Sementara itu, jumlah kasus yang meninggal pada hari ini tercatat sebanyak 15 orang, sehingga total akumulasi kasus meninggal sampai hari ini ada sebanyak 2.328 kasus.(*)

Baca Juga: Virus Corona Bisa Menyebar Melalui Air di Kolam Renang, Ini Faktanya

 #berantasstunting #hadapicorona