Find Us On Social Media :

PSBB Dianggap Gagal, Pemprov DKI Jakarta Malah Dapat Penghargaan atas Penanganan Covid-19

Pemprov DKI Jakarta dapat penghargaan atas penanganan Covid-19

"Award dan penghargaan untuk menumbuhkan semangat badan usaha dan pilar-pilar sosial yang belum mendapatkan penghargaan agar berlomba-lomba dalam penanganan masalah sosial di wilayah masing-masing," ujar Menteri Sosial Juliari.

Baca Juga: Studi: Konsumsi Telur Setiap Hari Berisiko Munculkan Diabetes Tipe 2

Terlepas dari itu, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyatakan bahwa angka penularan Covid-19 di Ibu Kota mengalami penurunan.

"Nilai reproduksi efektif (Rt) yang juga menjadi indikasi ada atau tidaknya penularan berada pada skor 1,05 pada 24 Oktober 2020, dibandingkan skor 1,06 pada 12 Oktober 2020," kata Anies, Minggu (25/10/2020).

Baca Juga: Ilmuwan Turki Buktikan Ribavirin Efektif Dalam Pengobatan Covid-19

Anies menjelaskan, landainya penularan Covid-19 ditandai rata-rata persentase kasus positif sepekan terakhir pada 9,9 persen dengan ratio test 5,8 per-1.000 penduduk dalam sepekan terakhir. (*)

#hadapicorona