Find Us On Social Media :

3 Cara Mudah Deteksi Masa Subur Perempuan, Salah Satunya Datang Keputihan

Bingung mengetahui masa subur? Ini cara mudahnya. Lihat apakah anda merasa seksi?

Sebagian wanita akan bisa merasakan rasa sakit atau nyeri perut ketika terjadi masa ovulasi pada rahim. Selain itu, rasa sakit juga bisa terjadi pada salah satu bagian punggung.

Kondisi ini disebut dengan mittelschmerz, yang dapat berlangsung selama beberapa menit hingga beberapa hari.

Baca Juga: Ibu Hamil Positif Covid-19 Masih Bisa Melahirkan Normal, Ini Catatan Dokter Kandungan

Nyeri pada perut ini dapat menjadi tanda yang jelas dan bermanfaat untuk mengetahui masa subur.

3. Keputihan

Baca Juga: Sudah Cek Denyut Jantung Hari Ini? Berikut Manfaat dan Caranya yang Paling Simpel

Keputihan atau lendir yang keluar dari area kewanitaan, dapat menandakan masa subur pada wanita. Keputihan setelah haid disebabkan oleh meningkatnya kadar hormon esterogen dalam tubuh.

Masa subur wanita biasanya ditandai dengan lendir yang jumlahnya meningkat, berwarna jernih, dan licin atau lebih cair.

Lendir ini berguna untuk mempercepat sperma naik ke rahim, serta berguna untuk memelihara dan melindungi sperma saat bergerak menuju saluran tuba falopi untuk membuahi sel telur.

Baca Juga: Masih Banyak Mitos Beredar Seputar Pil KB, Bagaimana Faktanya?