Find Us On Social Media :

Mengatasi Kulit Melepuh Jangan Dipecahkan, Jika Dilakukan Hambat Proses Penyembuhan, Bisa Infeksi

Kulit melepuh jangan dipecahkan.

GridHEALTH.id - Kulit melepuh bisa terjadi akibat luka bakar.

Tapi bisa juga karena gesekatan kulit dengan benda keras, secara berulang dan terus menerus dengan intensitas tinggi.

Baca Juga: Hati-hati Untuk Kaum Pria, Kebanyakan Gula Perbesar Risiko Kanker Prostat

Biasanya kulit melepuh karena hal tersebut akan berujung pada kulit lecet, yang perinya minta ampun.

Ketahuilah, saat kulit melepuh biasanya berisi cairan plasma, darah, serum, ataupun pus (nanah) – tergantung dari penyebab melepuh kulit.

Baca Juga: Cara Meracik Air Rebusan Jahe, Khasiatnya Hilangkan Lemak di Perut, Pinggang dan Paha

"Cairan itu berfungsi untuk mencegah kerusakan lebih lanjut pada kulit di bawahnya dan membuat kulit sembuh," kata Shilpi Khetarpal, MD.

Jadi saat kulit melepuh baiknya tidak kita pecahkan lepuhan kulitnya.

Baca Juga: Akui Ada Keterlambatan Input Data, Epidemiolog: Data Covid-19 yang Disampaikan Satgas Tidak Pernah Tepat