Selain Bantu Obati Mimisan, Daun Sirih Juga Punya 5 Khasiat Menakjubkan Ini

Khasiat daun sirih bukan hanya untuk bantu obati mimisan saja.

Khasiat daun sirih bukan hanya untuk bantu obati mimisan saja.

5. Obat asma

Manfaat daun sirih lainnya yang tidak boleh terlewat adalah bahan alami tersebut cocok digunakan sebagai obat asma.

Asma adalah suatu kondisi di mana sistem pernapasan mengalami inflamasi atau peradangan.

Baca Juga: Daun Sirih Tak Sekadar Untuk Gigi, Nyatanya Miliki Sifat Anti Kanker

Nah, kandungan dalam daun sirih berguna sebagai antiinflamasi sehingga gejala asma bisa teratasi.

Supaya manfaat itu bisa dirasakan, cobalah untuk menggunakan daun sirih secara rutin.(*)

Baca Juga: Tak Perlu Panik, Begini Cara Sederhana Atasi Mimisan Dengan Air Garam

 #berantasstunting

#hadapicorona

#BijakGGL