Find Us On Social Media :

Daun Kersen Obat Diabetes, Para Ahli Masih Pro Kontra, Jangan Asal Percaya

Daun kersen obat diabetes, masih pro kontra.

Hal ini membuat konsumsi daun kersen bisa dikategorikan aman, asalkan sesuai dengan dosis turun temurun yang biasa dipakai.

"Tingkat level of evidencenya sebatas dari empiris/turun temurun dan uji praklinik/hewan coba. Untuk memastikan khasiat dan keamanan pada manusia harus dengan uji klinik," tegasnya.

Danang pun mengimbau, bila obat herbal belum memiliki uji klinis pada manusia maka sebaiknya digunakan secara 'on top' atau berbarengan dengan obat modern.

Jadi, dianjurkan pasien diabetes juga tetap harus mengonsumsi obat dari dokter sekalipun ingin mencoba mengonsumsi daun kersen.

Baca Juga: Harga Vaksin Covid-19 Gotong Royong Dinilai Kemahalan, Perusahaan Banyak yang Mundur, Cita-cita Herd Immunity Semakin Jauh?

Namun, mengutip dari buku berjudul Apotik Herbal di Sekitar Anda: Buku yang Memuat Jenis-Jenis Daun Herbal, karya Obi Andareto, daun kersen disebut karena mengandung saponin dan flavonoid, bisa untuk mengobati pasien diabetes.

Senyawa aktif tersebut, melansir Kontan.co.id (28/10/2020), berperan untuk meningkatkan produksi insulin dalam tubuh.

Baca Juga: Harga Vaksin Covid-19 Gotong Royong Dinilai Kemahalan, Perusahaan Banyak yang Mundur, Cita-cita Herd Immunity Semakin Jauh?