Find Us On Social Media :

5 Komplikasi Malaria, Penyakit Infeksi yang Bisa Sebabkan Koma dan Kematian

Komplikasi penyakit infeksi malaria.

GridHEALTH.id - Penyakit infeksi malaria tidak bisa dianggap sepele.

Sebab penyakit infeksi tersebut bisa memicu komplikasi yang berupa koma dan kematian bagi penderitanya.

Dilansir dari laman mayoclinic.org (3/2/2021), malaria adalah penyakit infeksi yang disebabkan oleh parasit.

Parasit ini menyebar ke manusia melalui gigitan nyamuk yang terinfeksi.

Penderita malaria biasanya merasakan gejala berupa sakit demam tinggi dan menggigil kedinginan.

Meskipun penyakit ini jarang terjadi di daerah beriklim sedang, malaria masih umum di negara-negara tropis dan subtropis, seperti Indonesia.

Penting bagi kita untuk mencegah penyakit infeksi ini seperti menjaga kebersihan lingkungan rumah.

Apalagi malaria bisa berakibat fatal, terutama bila disebabkan oleh spesies plasmodium yang umum di Afrika.

Kematian akibat malaria biasanya terkait dengan satu atau lebih komplikasi serius, termasuk:

Baca Juga: Penyakit Infeksi Malaria, Nyamuk Malaria Suka Aroma Tubuh Manusia, Waspada!