Find Us On Social Media :

Sambiloto Dianggap Jadi Obat Herbal Sembuhkan Covid-19, Dokter AS Menampik: 'Jangan Tertipu Janji Penyembuhan Ajaib'

Daun Sambiloto dianggap belum bisa mencegah virus corona Covid-19

GridHEALTH.id - Belakangan ini, marak beredar kabar bahwa daun sambiloto dianggap menjadi obat herbal untuk menyembuhkan Covid-19.

Daun Sambiloto yang sebelumnya dikenal memiliki manfaat untuk mengobati penyakit malaria, kini disebut juga mampu menjadi referensi pencegahan masuknya virus corona ke dalam tubuh. 

Baca Juga: Ikuti Jejak Thailand, Indonesia Mulai Jajaki Sambiloto Sebagai Suplemen Herbal Penangkal Covid-19

Bahkan, Kementerian Kesehatan Thailand menggunakan ekstrak sambiloto ini digunakan sebagai pengobatan pasien Covid-19 yang bergejala ringan atau orang tanpa gejala (OTG).

Sambiloto dipercaya efektif mengobati flu, sakit kepala, demam dan radang paru.

Tak hanya itu, sambiloto memiliki kadar antioksidan sangat tinggi sehingga dapat meningkatkan imunitas tubuh.

Baca Juga: Ambroxol Biasanya Dijadikan Obat Batuk bagi Pasien Covid-19, Amankah Dikonsumsi Ibu Hamil dan Menyusui?

Kendati demikian, seorang dokter dari University of Maryland School of Medicine Health, Amerika Serikat menyangkal hal tersebut.