"Itu masih semi aja saya masuk ke kampung, saya masuk ke daerah, semuanya menjerit minta untuk dibuka," ujarnya.
Sementara itu, Jokowi meyakinkan bahwa pemerintah serius menangani krisis kesehatan akibat pandemi Covid-19.
Jokowi berharap keadaan akan membaik usai vaksinasi Covid-19 dilakukan secara tuntas."Yang kita harapkan akhir tahun bisa selesai, insyaallah. Kalau sudah 70 persen, paling tidak daya tular virus ini menjadi agak terhambat kalau sudah tercapai kekebalan komunal atau herd immunity," katanya. (*)
Baca Juga: Sudah Divaksinasi Tapi Sertifikat Vaksin Belum Muncul di PeduliLindungi? Kemenkes Jawab Begini
#hadapicorona