Find Us On Social Media :

Rambut dan Kulit Kepala Jadi Makin Sehat dengan Masker Kayu Manis, Coba Gunakan Rutin dan Lihat Hasilnya

masker kayu manis untuk perawatan rambut

3. Maker Kayu Manis, Madu, dan Minyak Kelapa

Nah kita juga bisa mencoba kombinasi ketiga bahan ini untuk dijadikan sebagai masker rambut.

Kalau sebelumnya menggunakan telur, kali ini kita bisa menambahkan madu. 

Tapi perlu kita ingat ya, madu yang baik digunakan untuk perawatan adalah madu murni yang belum dicampur berbagai bahan tambahan seperti pemanis.

Baca Juga: Keramas yang Baik Setiap Hari atau 3 Kali Sehari? Jawabannya Kembali Keprinsip Dasar

Untuk membuat masker ini, kita hanya perlu mencampurkan dua sendok makan bubuk kayu manis, satu sendok madu, serta beberapa tetes minyak kelapa, lalu aduk hingga merata.

Aplikasikan masker ini ke kulit kepala lalu pijat dengan lembut, lalu biarkan masker selama 15 menit.

Kita bisa banget nih coba alternatif masker rambut buatan sendiri ini bila semua bahan di atas ada di rumah.

Selain lebih ramah lingkungan, kita juga bisa lebih hemat.(*) 

Artikel ini telah tayang di Parapuan.co dengan judul "Cobalah! Ini 3 Masker Rambut Olahan Kayu Manis yang Bikin Kulit Kepala Sehat"