Find Us On Social Media :

3 Cara Menghilangkan Double Chin Tanpa Diet dan Obat, Apalagi Operasi

Cara sederhana menghilangkan double chin.

GridHEALTH.id - Tumpukkan lemak yang ada di area leher atau sering disebut dengan double chin, bisa membuat seseorang kurang percaya diri dengan penampilannya.

Double chin sering dianggap bisa merusak penampilan dan terkadang membuat diri sendiri risih.

Baca Juga: Sukses Diet Sirtfood Adele Launcing Single Baru Easy On Me Pada 15 Oktober dengan Penampilan Baru

Apa yang menyebabkan double chin?

Double chin sering dikaitakn dengan bertambahnya berat badan.

Selain itu, genetik atau kulit yang kendur akibat penuaan juga bisa menyebabkan terjadinya double chin, dikutip dari Healthline.

Tak perlu repot-repot melakukan operasi, double chin bisa dihilangkan dengan melakukan senam wajah yang bisa dilakukan di rumah.

Baca Juga: Buat Penampilan Lebih Percaya Diri, Kenali Prosedur Tummy Tuck yang Bikin Perut Lebih Kencang