1. Melembutkan Kulit
Buah jeruk memiliki kandungan minyak alami yang bagus untuk merawat kelembaban kulit.
Mengutip dari Faithinnature.co.uk, minyak alami dalam jeruk membuat kulit tampak lebih lembut dan sehat lebih lama.
2. Menghentikan Penuaan Dini
Buah jeruk mengandung antioksidan yang dapat melawan radikal bebas penyebab keriput.
Karena mampu melawan radikal bebas penyebab keriput, kandungan antioksidan dalam buah jeruk dipercaya juga dapat menghentikan penuaan dini.
3. Membantu Mengeringkan Jerawat
Kandungan asam sitrat yang tinggi dalam jeruk dapat membantu pengelupasan kulit dan mengeringkan jerawat.
Selain itu juga dapat memperbaiki tampilan kulit secara keseluruhan.
Baca Juga: Pengobatan Influenza menggunakan Jeruk Purut, Begini Cara Mudahnya