Find Us On Social Media :

Penting Diketahui, Ini Hal yang Perlu Dilakukan Setelah Mendapatkan Vaksinasi Covid-19

Ini hal yang sebaiknya dilakukan dan dihindari setelah mendapatkan suntik vaksin Covid-19

GridHEALTH.id - Hingga saat ini pemerintah terus menggalakkan vaksinasi covid-19.

Tidak hanya melindungi diri sendiri, setelah disuntik vaksin covid-19, kita juga bisa melindungi orang lain dari paparan virus corona.

Untuk itu, sangat penting bagi kita mendapatkan vaksinasi covid-19 dan jangan lagi ditunda-tunda.

Setelah mendapatkan vaksinasi covid-19, ada sejumlah hal yang perlu kita ketahui.

Vaksin tidak mencegah kita dari kemungkinan tertular, tetapi membantu agar terhindar dari kondisi perburukan saat terinfeksi virus corona.

Apa saja yang sebaiknya dilakukan dan dihindari setelah mendapatkan suntik vaksin Covid-19?

Dilansir dari situs UNICEF, 25 Juni 2021, berikut hal yang perlu dilakukan dan dihindari oleh mereka yang sudah disuntik vaksin Covid-19:

Hal yang perlu dilakukan

Baca Juga: Laporan Terbaru CDC, Ada 5 Efek Samping yang Bisa Saja Terjadi Setelah Vaksin Covid-19