Find Us On Social Media :

4 Komplikasi Diabetes Akut yang Menyakitkan dan Mematikan, Bisa Dicegah dengan Cara Berikut Ini

Komplikasi diabetes akut perlu diwaspadai sejak dini.

Menurut laman dtc.ucsf.edu, untuk komplikasi akut dan kronis, kontrol ketat gula darah adalah pengobatan terbaik.

Intervensi lain yang membantu mencegah atau meminimalkan komplikasi meliputi:

- Mengontrol tekanan darah

- Mengontrol kadar kolesterol dan trigliserida darah

- Mengontrol berat badan

- Berolahraga

- Tidak merokok

- Skrining reguler secara rutin

Kewaspadaan dan gaya hidup sehat membuat penyandang diabetes dapat memegang kendali akan penyakitnya.(*)

Baca Juga: Gangrene Kering Pada Penyandang Diabetes, Akibat Gangguan Peredaran Darah