Sudah digunakan dalam pengobatan tradisional sejak zaman dahulu, madu mempunyai kemampuan untuk mengatasi penyakit infeksi karena bakteri.
Hal ini dibuktikan dalam sebuah studi yang dilakukan pada tahun 2011 lalu. Di mana madu dapat menghambat sekitar 60 jenis bakteri, serta mempercepat proses penyembuhan luka.
3. Jahe
Jahe terbukti mempunyai kemampuan untuk mengatasi penyakit infeksi, yang disebabkan oleh bakteri maupun virus.
Tak hanya itu, para ilmuwan juga mengeksplorasi keefektifan jahe dalam mengatasi mabuk laut dan mual, serta mengurangi kadar gula darah.
4. Gingseng
Sudah alma digunakan dalam pengobatan tradisional China, gingseng terbukti efektif dalam memerangi virus, dilansir dari Healthline.
Baca Juga: Tali Pusar Bayi Bau Tanda Penyakit Infeksi, Ini Yang Harus Dilakukan
Dalam penelitian yang dilakukan pada hewan dan tabung reaksi, ekstrak gingseng merah asal Korea mempuyai efek yang signifikan terhadp penyakit infeksi RSV, virus herpes, dan hepatitis A.
Senyawa dalam gingseng, yakni ginsenosides juga mempunyai sifat antivirus terhadap hepatitis B, norovirus, dan virus coxsackie, yang berhubungan dengan beberapa penyakit serius seperti infeksi otak.
5. Echinacea
Echinacea merupakan tanaman yang seluruh bagiannya, mulai dari bunga hingga akar, digunakan sebagai obat alami.