Find Us On Social Media :

Makan Telur Setiap Hari Bisa Bisulan, yang Benar Ulah Staphylococcus Aureus

Telur sebabkan ruam di kulit mirip bisul bagi yang alergi.

GridHEALTH.id - Sering makan telur, sering dikaitkan dengan risiko munculnya bisul.

Anggapan telur bisa menyebabkan bisul, sampai saat ini pun masih banyak dipercaya oleh orang-orang.

Telur ayam merupakan sumber protein hewani yang paling mudah untuk didapatkan.

Tapi, karena adanya anggapan telur bisa menyebabkan bisul, membuat sejumlah orang enggan mengonsumsumsinya.

Padahal, telur mempunyain banyak manfaat bagi kesehatan. Dilansir dari eggs.ca, telur sangat penting untuk membentui dan menjaga kekuatan otot.

Selain itu, makan telur juga dapat membantu melawan infeksi dan memperkuat pertunbuhan rambut maupun kuku.

Telur ayam juga salah satu makanan yang dianggap sebagai sumber protein lengkap berkualitas tinggi, karena mengandung 9 asam amino esensial.

Di dalam telur ayam juga terdapat banyak nutrisi yang sangat penting bagi kesehatan.

Berikut adalah beberapa kandungan nutrisi yang ada dalam telur.

Baca Juga: Ini Cara Menggunakan Daun Bawang Untuk Mengobati Bisul di Rumah

1. Zat besi

2. Vitamin A