Find Us On Social Media :

Gejala Keracunan Merkuri, Penyebabnya Bisa Makanan, Obat, Hingga Kosmetik

Mengobati keracunan merkuri terbaik adalah dengan cara menghindari paparan merkuri.

Setelah menggunakan produk berbahan merkuri, alangkah baiknya untuk mencuci tangan dan bagian tubuh yang bersentuhan.

Paling penting juga pada saat akan membuang produk yang berbahan merkuri, pastikan tidak terjadi kebocoran dan dimasukkan ke dalam kantong plastik atau wadah yang tidak akan bocor.

Usahakan untuk membeli produk dan barang yang tidak menggunakan kandungan merkuri.

Inilah beberapa cara untuk mendeteksi diri keracunan merkuri atau tidak, dan pastikan untuk selalu melakukan langkah pencegahan dalam meminimalisir risiko terjadinya komplikasi akibat keracunan merkuri.

Karena cara yang terbaik adalah hanya dengan mengjauhkan diri dari paparan yang berisiko mengakibatkan keracunan merkuri.(*)

Baca Juga: Bisakah Indonesia Keluar dari Jajaran Negara Kasus Tertinggi Keracunan Merkuri?