Find Us On Social Media :

10 Obat Panu Bahan Alami Mampu Berantas Panu Membandel

Minyak kelapa dan obat panu alami lainnya, bisa dijadikan bahan alami atasi panu, begini cara pakainya, coba sekarang!

Cuka apel memiliki kandungan anti-jamur, untuk menggunakannya sebagai obat panu, cukup campurkan dua sendok makan cuka apel ke dalam air hangat, lalu minum tiga kali sehari atau oleskan ke kulit yang terserang panu dengan kapas.

4. Kunyit

Kunyit dikenal sebagai salah satu rempah dengan kemampuan anti-bakteri dan anti-inflamasi, kemampuannya tersebut dapat menghambat dan menumpas pertumbuhan panu di tubuh.

Campurkan bubuk kunyit dengan sedikit air dan oleskan dia rea yang terinfeksi panu, untuk mengatasi dari dalam, dapat pula bubuk kunyit diseduh dengan air hangat, dan minum secara rutin setiap hari.

5. Lidah Buaya

Salah satu pengobatan alternatif bagi infeksi pada kulit adalah lidah buaya, oleskan gel lidah buaya di kulit yang terinfeksi.

Lidah buaya atau Aloe Vera dikenal sebagai alternatif untuk penyembuhan infeksi kulit maupun kulit rusak dari masa ke masa.

6. Madu

Jangan dianggap remeh, madu mengandung hidrogen peroksida yang mampu membasmi infeksi jamur.

Madu efektif dalam membunuh jamur, bakteri yang menyebabkan penyakit kulit, khususnya panu, cobalah untuk oleskan madu ke daerah kulit yang terinfeksi dan rasakan perubahannya.

7. Jahe

Baca Juga: Rekomendasi Salep Panu yang Aman Digunakan dan Makanan yang Harus Dihindari Saat Menderita Panu