Diabetes Gestasional, Ini Standar HbA1C yang Disyaratkan Dokter Selama Kehamilan
3 Tahun yang lalu - Idealnya, target A1C pada kehamilan adalah <6% (42 mmol/mol) , tetapi target dapat diturunkan menjadi <7% (53 mmol/mol) untuk mencegah hipoglikemia.
Nilai Tinggi Pemeriksaan HbA1C Pada Penyandang Diabetes Wajib Diwaspadai, Ini Cara Menurunkannya
3 Tahun yang lalu - Semakin tinggi A1C, semakin tinggi kadar glukosa darah, maka menunjukkan juga semakin berisiko komplikasi diabetes.
Pradiabetes Tak Ditangani Juga Berisiko, Pahami Tanda dan Gejalanya
3 Tahun yang lalu - Memiliki pradiabetes tidak berarti akan terserang diabetes. Namun, ini adalah peringatan dini bila tidak ditangani dengan cepat dan cermat.
Inovasi Baru 2-in-1 insulin Co-Formulation Bantu Penyandang Diabetes Kelola Gula Darah
3 Tahun yang lalu - Inovasi 2-in-1 insulin co-formulation IDegAsp dirancang hanya dengan satu kali suntikan sehari dan tidak membutuhkan re-suspensi.
Waspadai Diabetes + Obesitas = Diabesitas, Sumber Berbagai Penyakit
3 Tahun yang lalu - Diabesitas dapat didefinisikan sebagai disfungsi metabolik yang berkisar dari ketidakseimbangan gula darah ringan hingga diabetes tipe 2 yang lengkap.
Studi: Jutaan Pasien Diabetes Menerima Pengobatan Berlebihan, Ini Dampaknya Bagi Kesehatan
5 Tahun yang lalu - Para peneliti menemukan penderita diabetes sering menerima lebih banyak obat daripada yang dibutuhkan oleh kadar hemoglobin A1C (HbA1C) mereka.
Waspadai 3 Kelompok Penderita Diabetes Berisiko yang Ingin Berpuasa
5 Tahun yang lalu - Bagi penderita diabetes, terdapat tiga klasifikasi risiko bagi seseorang ketika berpuasa. Mereka yang memiliki risiko sangat tinggi tidak boleh berpuasa.