
Benarkah Seseorang Baru Bisa Terjangkit Covid-19 Jika Terpapar 1.000 Partikel Virus?
4 Tahun yang lalu - Ramai pesan berantai dari dokter Erlina Burhan yang menyebut seseorang baru bisa terjangkit Covid-19 jika terpapar 1.000 partikel virus.

Penambahan Kasus Harian Lebih dari 3 Ribu, Benarkah Jakarta Kembali Masuk jadi Zona Hitam?
4 Tahun yang lalu - DKI Jakarta dikabarkan masuk zona hitam akibat rekor kasus Covid-19, ini kata Dinas Kesehatan Provinsi DKI.

Kesaksian Ridwan Kamil Usai 2 Kali Disuntik Vaksin Covid-19: 'Semua Sehat Segar Bugar Walafiat'
4 Tahun yang lalu - Jelang vaksinasi nasional, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil memberikan kesaksiaan terkait keamanan vaksin Covid-19 yang bakal digunakan.

Dokter Reisa: Ada 5 Jenis Vaksin yang Mesti Diketahui Masyarakat, Jangan Sampai Gagal Paham!
4 Tahun yang lalu - Jangan sampai termakan hoaks, masyarakat harus tahu ternyata ada beberapa jenis vaksin untuk melawan penyakit termasuk Covid-19.

Beredar Video Bukti Para Elit Global Menggunakan Jarum Suntik Palsu Saat Divaksinasi, Ini Faktanya
4 Tahun yang lalu - Viral video menyebutkan bahwa jarum suntik yang digunakan untuk menyuntikan vaksin Covid-19 kepada para pemimpin dunia (elit global) adalah palsu.

Heboh Delirium sebagai Gejala Baru Covid-19, IDI Bantah Keras: 'Sebenarnya Bukan Gejala Baru', Benarkah Hanya Hoaks?
4 Tahun yang lalu - Ketua Satuan Tugas Covid-19 PB IDI Zubairi Djoerban membantah bahwa delirium disebut sebagai gejala baru Covid-19.

Baru Tiba Sehari di Indonesia, Pendaftaran Vaksinasi Covid-19 secara Online Sudah Dibuka, Benarkah?
4 Tahun yang lalu - Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito akhirnya angkat bicara mengenai kebenaran pendaftaran vaksinasi Covid-19 secara online.

Aliansi Dokter Dunia Klaim Covid-19 Tidak Ada, Ini Cara Satgas Covid-19 Menangkal Berita Hoaks Tersebut
4 Tahun yang lalu - Prof Wiku Adisasmito mengatakan, narasi yang disebar dalam video tersebut bisa menimbulkan makna keliru pada publik terkait pandemi Covid-19.

Cek Fakta, Campuran Air Kelapa Muda Jeruk Nipis dan Garam Dalam Mengobati Covid-19
4 Tahun yang lalu - Campuran air kelapa muda, jeruk nipis, dan garam ampuh untuk menyembuhkan Covid-19. Benarkah demikian?

Bioskop Mulai Dibuka, Penonton Wajib Keluar Ruangan Tiap 30 Menit Sekali, Benarkah?
4 Tahun yang lalu - Muncul kabar bahwa penonton bisokop wajib keluar ruangan tiap 30 menit sekali untuk menghidurp udara segar, adalah hoaks.

Vaksin Covid-19 Berpotensi Mengubah DNA Manusia, WHO Akhirnya Angkat Bicara
4 Tahun yang lalu - WHO angkat bicara mengenai kebenaran berita yang menyebutkan bahwa vaksin Covid-19 dapat berpotensi mengubah DNA manusia.

Hirup Uap dari Panci Presto Dapat Membunuh Virus Corona, Benarkah?
4 Tahun yang lalu - Beredar cara membunuh virus corona (SARS-CoV-2) dengan menghirup uap dari panci presto. Begini tanggapan para ahli hingga WHO.

Simpang-siur Informasi Tentang Kegunaan Rapid Test dan PCR, Masih Ada yang Percaya Virus Corona Membawa Kematian Hanya pada Orang Sakit
4 Tahun yang lalu - Informasi yang menyebut PCR tidak bisa deteksi virus corona dan kematian hanya pada orang yang sakit kembali viral di media sosial Facebook.

Jalani Tahap Awal Penyuntikan Vaksin Covid-19, Ridwan Kamil Siapkan Fisik: 'Pemimpin dan Masyarakat Harus Satu Rombongan dalam Kebersamaan'
4 Tahun yang lalu - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil jalani tahap awal pemeriksaan kesehatan, sebelum resmi disuntik vaksin Covid-19 pada Jumat (28/8/2020).

Minum Jus Jambu Biji Ternyata Tak Bisa Sembuhkan Demam Berdarah Dengue, Ini Faktanya
4 Tahun yang lalu - Ternyata kandungan vitamin C tinggi pada jus jambu biji tidak dapat menyembuhkan DBD, berikut penjelasan ahli.

Diklaim Sebagai Vaksin Covid-19 Pertama di Dunia, Anak Presiden Rusia Vladimir Putin Dikabarkan Meninggal usai Disuntik Sputnik V
4 Tahun yang lalu - Presiden Rusia Vladimir Putin angkat bicara mengenai kabar kematian anaknya akibat demam tinggi usai disuntik vaksin Covid-19, Sputnik V.

Setidaknya 800 Orang Meninggal Dunia Akibat Termakan Teori Konspirasi
4 Tahun yang lalu - Sebuah penelitian menemukan 800 orang meninggal dunia usai percaya hoaks virus corona dan teori konspirasi.

Ferdinand Demokrat Sebar Hoaks Zona Hitam di Jakarta, Ini Kata Cawagub DKI Riza Patria
4 Tahun yang lalu - Ferdinand minta maaf dan menghapus cuitannya itu, Riza Patria juga enggan melaporkan ke polisi. "Yang penting masyarakat lakukan 3 M."