Find Us On Social Media :

Seperti Inilah Cara Aman Menyusui Bayi Saat Ibu Sedang Batuk Pilek

Ada kondisi-kondisi tertentu yang bisa dialami Moms, sehingga bisa menghambat pemberian ASI.

Kekentalan ASI sesuai dengan saluran cerna bayi, sedangkan susu formula lebih kental dibandingkan ASI.

Komposisi yang berbeda dengan ASI pada susu formula berisiko menyebabkan terjadinya diare.

Baca Juga : Kebutuhan Air Minum Anak Berdasarkan Usia, Banyak Orangtua Tidak Tahu

Selain baik untuk Si Kecil, menyusui bayi juga memiliki manfaat kesehatan bagi ibu.

Beragam peneltian menunjukkan, ibu  yang menyusui akan lebih cepat mengembalikan berat badan seperti sebelum hamil karena menyusui merupakan aktivitas yang cukup menguras kalori.