Find Us On Social Media :

Skip-Care: Tren Kecantikan ala Korea Terbaru yang Mudah Diikuti

tren kecantikan ala korea

Sebagai wanita, kita pasti ingin tampil cantik dan menarik dibantu dengan serangkaian produk kecantikan dan riasan make up.

Sama halnya dengan diet tubuh, diet skin care ini bertujuan agar kulit wajah tampak sehat dan terlihat cantik alami.

Baca Juga : Cukup Di rumah, Lakukan 5 Perawatan Kecantikan dengan Kayu Manis

Manfaat dari metode ini sebenarnya untuk menjaga kulit terhindar dari penuaan dan iritasi kulit.

"Beberapa kasus yang saya temukan menunjukkan banyak pasien yang datang dengan keluhan kemerahan dan iritasi kulit akibat penggunaan produk perawatan kulit yang berlapis-lapis.", ujar dr. Neil Sadick, doktor kulit dari New York.

Seperti pengunaan serum yang mengandung vitamin C terlalu tinggi akan menimbulkan berbagai kerugian bagi kulit kita seperti yang dilansir dari lama Everyday Health.

Baca Juga : Jerawat Bukan Penentu Tingkat Kesuburan Wanita. Ini Penjelasannya

Penggunaan serum vitamin C yang terlalu banyak dapat menyebabkan kemerahan, kulit terasa terbakar, dan wajah terlihat sedikit pucat.