Find Us On Social Media :

Sakit Mata Dapat Menular Karena Melihat Mata Penderitanya, Benarkah?

Benarkah sakit mata dapat menular hanya karena melihat mata penderita?

Ketika pembuluh darah kecil di konjungtiva meradang, makan jaringan tersebut akan lebih terlihat.

Inilah yang menyebabkan bagian putih mata tampak kemerahan atau merah muda saat sakit mata.

Baca Juga : Sakit Kanker Darah, Ani Yudhoyono Bisa Jadi Jalani Transplantasi Sumsum Tulang Belakang

Sakit mata ini umumnya disebabkan oleh infeksi bakteri, virus, reaksi alergi, atau bahkan saluran air mata yang tidak sepenuhnya terbuka.

Konjungtivitis dapat terjadi bersamaan dengan pilek, radang tenggorokan, atau infeksi pernapasan lainnya.

Mengenakan lensa kontak yang tidak dibersihkan juga dapat menyebabkan konjungtivitis yang diakibatkan oleh penularanan bakteri.

Baca Juga : Ani Yudhoyono Derita Kanker Darah Tapi Belum Tentu Leukemia, Kenali 3 Jenis Kanker Darah yang Jarang Diketahui Ini!

Sedangkan sakit mata yang ditularkan dari reaksi alergi mungkin akan mengalami gatal-gatal hebat, mata berair, radang mata, serta bersin dan keluarnya cairan hidung.