Agar Berhubungan Intim Setelah Melahirkan Tidak Sakit Tapi Tetap Memuaskan, Ikuti Aturan Ini

Berhubungan intim setelah melahirkan yang nyaman dan tidak menyakitkan

Berhubungan intim setelah melahirkan yang nyaman dan tidak menyakitkan

1. Minum obat pereda nyeri

Para istri dapat mengontrol rasa sakit dengan meminum obat pereda nyeri sebelum berhubungan intim.

Selain itu, mandi air hangat juga bisa menyamankan tubuh terlebih dahulu sebelum beraktivitas dengan pasangan.

Baca Juga : Masuk Angin Tak Perlu Obat Juga Kerokan Untuk Mengatasinya, Lenyap Oleh Bumbu Dapur Berikut

Jika setelah berhubungan intim, akan muncul rasa sakit serta rasa seperti terbakar.

Es yang dibungkus handuk dan kompreskan ke area intim dapat meredakan ketidaknyamanan tersebut.

2. Berkreasi dengan posisi

Logikanya, jika hal itu menyakitkan, maka jangan lakukan.

Ketika menyangkut bercinta, ada banyak cara untuk melakukannya dengan mengubah posisi.

Pasangan mungkin perlu bereksperimen dengan beberapa posisi sebelum menemukan posisi yang menghilangkan tekanan di area yang sakit, tetapi tetap memungkinkan untuk mengontrol kedalaman penetrasi sekaligus memberi kesenangan yang dibutuhkan.