Masyarakat Palong Negeri Sembilan Resah Dalam Satu Minggu Ternyata Minum Air Mayat, Ini yang Bisa Mereka Alami
Nikita Yulia Ferdiaz
Jumat, 29 Maret 2019 | 13:46 WIB
Melansir dari CDC, air yang tercemar dapat mengganggu pH normal tubuh dan menyebabkan kondisi yang dapat menghasilkan gejala-gejala berikut:
Baca Juga : Irisan Lemon dan Garam Berikan Sensasi Luar Biasa dan 7 Manfaat Kesehatan, Salah Satunya Turunkan Berat Badan
- Mual.
- Muntah.
- Tangan gemetar.
- Otot berkedut.
- Kesemutan di ekstremitas atau wajah.
- Kebingungan.(*)